Welcome to my blog, hope you enjoy reading
RSS

Rabu, 01 April 2015

Install Opencart di Server


Sebelum menginstal pastikan anda sudah mendownload file Oppenscart :
Langkah-langkah instalasi:

1. Buka terminal masuk sebagai root,lalu ketikkan ssh root@(ip server) untuk meremotnya . Masuk ke direktory  /var/www/  dengan perintah 

#cd /var/www/

Extract file berekstensi .zip ke dalam folder www

#unzip opencart-2.0.1.1.zip



2. Ubah nama awal menjadi opencart agar mudah di akses di web browser
   
#mv opencart-2.0.1.1 opencart



3. Beri hak akses pada folder opencart
    #chown -R www-data:www-data /var/www/opencart



4. Masuk ke direktori upload pada folder opencart

# cd opencart/upload


5.   Rubah nama config-dist.php menjadi config.php  dalam folder upload

# mv config-dist.php config.php


6. Masuk ke direktori admin dalam folder upload
#  cd admin







7. Rubah nama config-dist.php menjadi config.php  dalam folder admin

# mv config-dist.php config.php


8. Kembali ke direktori upload

  # cd ..

9. Beri hak akses pada folder-folder berikut :

# chmod 755 system/cache
 # chmod 755 system/logs
# chmod 755 system/download
# chmod 755 image
# chmod 755 image/cache
# chmod 755 image/catalog
# chmod 755 config.php
# chmod 755 admin/config.php
seperti gambar di bawah ini


 10. Buka Browser, ketikan di AddressBar smkn1donorojo.edu/phpmyadmin



11.  Buat database dengan nama Opencart lalu create


 12. Setelah itu akan muncul tampilan seperti di bawah ini lalu klik continue


13. Akan muncul tampilan seperti ini.Tampilan berikut guna mengecek apakah sudah terinstall semua atau belum. Jika sudah terinstall semua, Klik Continue


 14. Lalku isilah  username,password,database,username,password,e-mail 
seperti di bawah ini lalu continue







 15. Jika suddah di klik, akan muncul tampilan seperti ini. Pada gambar berikut dijelaskan bahwa kalian disuruh menghapus, direktori install.


16. Buka terminal, ketikan :


# rm -rf /var/www/html/opencart/upload/install



 17.Cek apakah sudah terhapus atau belum


# ls /var/www/opencart/upload


18.Silahkan masukkan username dan passwordnya setelah itu klik login/enter

Selasa, 31 Maret 2015

Hari ini saya dan  teman-teman install server untuk tugas akhir

Senin, 30 Maret 2015

Maaf teman-teman hari ini saya tidak posting tentang materi,karena saya sedang mengerjakan laporan

Jumat, 27 Maret 2015

VoIP Server (asterisk)

     VOIP singkatan dari Voice Over Internet Protocol atau biasa disebut digital phone merupakan salah satu bagian dari teknologi transmisi untuk mentransmisikan komunikasi suara melalui IP, seperti internet ataupun packet-switched networks. Dengan menggunakan VoIP, kita dapat melakukan panggilan telepon melalui koneksi internet, tidak lagi menggunakan saluran telepon konvensional yang melakukan transmisi secara analog. Beberapa layanan VoIP hanya bisa di gunakan untuk melakukan panggilan ke orang lain
yang menggunakan layanan yang sama. Tetapi ada juga layanan VoIP yang dapat melakukan panggilan kepada siapa saja melalui nomor telepon, lokal, jarak jauh, mobile phone bahkan nomor internasional.

Langkah installasi Asterisk VoIP server , pertama anda harus mengistall paket aplikasi asterisk dengan memasukan perintah berikut

#apt-get install asterisk


Lalu pada bagian terbawah file konfigurasi tambahkan baris berikut :
[general]
port = 5060
bindaddr = 0.0.0.0
context = others
[192168804]
type=friend
context=myphones
secret=1234
host=dynamic
[192168805]
type=friend
context=myphones
secret=1234
host=dynamic

Setelah selesai simpan dan keluar dengan menekan ctrl+x => y => enter






Lalu silahkan anda edit file kedua dengan perintah :
#nano /etc/asterisk/extension.conf
 

 Kemudian pada baris terbawah tambahkan beberapa baris konfigurasi berikut ini

[others]
[myphones]
exten => 192168804,1,Dial(SIP/192168804)
exten => 192168805,1,Dial(SIP/192168805)




 

Setelah itu simpan dan keluar dengan menekan ctrl+x => y => enter , setelah itu silahkan anda restart service asterisk dengan perintah berikut :

#service asterisk restart



Anda sudah dapat mencobanya pada client baik linux atau windows ataupun telpon gengam anda , saya menyarankan untuk aplikasi VoIP client atau pengguna VoIP anda mengunakan aplikasi Zoiper (http://www.zoiper.com) karena aplikasi ini free dan CrossxPlatefrom atau dapat digunakan di segala model os seperti , windows ,linux, windows phone8, iOS, Android, MacOS dan bahkan di web browser untuk installasi Zoiper anda dapat mencari sendiri di google ,berikut ini cara menggunakan zoiper di windows ,pertama anda buka aplikasi zoiper anda

Kamis, 26 Maret 2015

Webmin

   Webmin adalah antarmuka berbasis web untuk administrasi sistem untuk Unix.Menggunakan browser web yang modern, Anda dapat mengatur account pengguna, setup Apache, DNS, file sharing, dan banyak lagi. Webmin menghilangkan kebutuhan untuk secara manual mengedit file konfigurasi Unix seperti / etc / passwd, dan memungkinkan anda untuk mengelola sistem dari konsol jarak jauh.jadi selain mengunakan remote access secara cli yaitu telnet dan ssh ternyata juga dapat dipantau melalui web dan digunakan dan diatur admin melalui web browser.
Langkah-langkah installasi webmin, sama seperti monitorix webmin juga diinstall menggunakan deb file yang anda dapat download di http://www.webmin.com 


Setelah itu saya masuk ke directory /home/aku seperti gambar di bawah ini lalu di ls untuk melihat file yang ada di dalamnya



Setelah saya memiliki file webmin.Sebelum meginstalnya anda harus menginstal depedensi paket yang di butuhkan webmin dengan cara memasukan perintah dibawah ini

#apt-get install perl libnet-ssleay-perl openssl libauthen-pam-perl libpam-runtime libio-pty-perl apt-show-versions phyton
 

Nah saat saya menginstalnya saya menemukan error ,lalu saya coba menginstalnya python dan webmin lewat terminal.



setelah berhasil saya mengistall dependensi tersebut anda dapat mengistall webmin dengan perintah


Jika webmin telah selesai di install dan dapat di akses dengan domain atau ip server dengan layanan https dan mengakses port 10000.
contohnya https://smkn1don.com:10000 atau https://192.168.80.2:10000

perhatikan gambar di bawah ini





Rabu, 25 Maret 2015

Monitorix

    Monitorix adalah free open source, ringan alat monitoring sistem yang dirancang untuk memantau layanan dan sumber daya sistem sebanyak mungkin. Telah dibuat untuk digunakan di bawah produksi Linux / UNIX server, namun karena kesederhanaan dan ukuran kecil dapat digunakan pada perangkat embedded juga.
  Untuk installasi monitorix ini tergolong sangat mudah anda cukup mendownload file installer monitoris berekstensi .deb di website resmi monitorix yaitu di http://www.monitorix.org/ atau di http://www.monitorix.org/downloads.html setelah anda download masukan ke salah satufolder di server.

#apt-get install rrdtool perl libwww-perl libmailtools-perl libmime-lite-perl librrds-perl libdbi-perl libxml-simple-perl libhttp-server-simple-perl libconfig-general-perl libio-socket-ssl-perl


    Kalau saya dowbload monitorik_3.6.0-izzy1_all . Setelah terinstall anda harus berpindah directori ke directori yang memuat file monitorix.deb tadi contoh nya saya ada di directori /home berpindah directori dengan perintah :
cd /home lalu anda cek file tersebut dengan perintah :
#ls untuk melihat file yang ada di dalam directory. Setelah itu masukan perintah dibawah ini
#dpkg -i monitorix_3.6.0.-izzy1_all.deb
Jika tidak ada error maka sudah dapat dicoba di client , jika ada error maka masukan perintah :
 #apt-get install -f
Lalu anda reboot server anda dengan perintah :
#reboot

Lalu buka melalui browser client dengan mengakses
http://ipserver:8080/monitorix
http://192.168.80.2:8080/monitorix

Selasa, 24 Maret 2015

VPN Server(pptp)

     Virtual Private Networking adalah suatu metode yang digunakan untuk
menghubungkan suatu LAN, menggunakan media yang berskala luas (Internet). Prinsipnya adalah membuat tunnel / terowongan, yang bersifat end to end structure. Sehingga bisa menghubungkan jaringan Lokal, walau berjarak sangat jauh.
    VPN server membutuhkan jaringan yang mengarah ke jaringan Internet. Untuk jaringan Internet, vpn serverpun harus menggunakan Ip Public, agar bisa diakses dari mana saja, tetapi kali ini hanya akan menggunakan ip local saja atau private ip , aplikasi untuk membuat vpn server ada beberapa seperti : openvpn ,pptp dll yang anda bisa cari sendiri di internet ,dalam konfigurasi kali ini saya akan mengunakan pptp untuk membuat vpn server berikut langkah-langkahnya , pertama-tama silahkan masukan perintah :

#apt-get install pptpd


Selanjutnya anda harus mengkonfigurasi vpn anda ada 3 buah file yang harus anda konfigurasikan yaitu “/etc/pptpd.conf”, “/etc/ppp/pptpd-options”, dan “/etc/ppp/chap-secrets” ,pertama masukan perintah berikut untuk mengkonfigurasi file /etc/pptpd.conf

#nano /etc/pptpd.conf

Selanjutnya akna muncuk kotak seperti di bawah ini


pada baris terakhir  tmabhkan baris berikut ini
   localip     : 192.168.80.2
   remoteip  :192.168.80.3-243,192.168.0.245

tekan ctrl+x => y => enter untuk keluar dan menyimpa n perubahan


Lalu masukan perintah :

#nano /etc/ppp/pptpd-options


akan muncul gambar di bawah ini segeralah mengedit nya


tambahkan beberapa baris konfigurasi dibawah ini
ms-dns 192.168.80.2
nobsdcomp
noipx
mtu 1490
mru 1490

tekan ctrl+x => y => enter untuk menyimpan dan keluar


kemudian edit file /etc/ppp/chap-secrets dengan perintah seperti dibawah ini

#nano /etc/ppp/chap-secrets
Pada file konfigurasi ini adalah untuk membuat username dan password untuk login vpn client pada windows atau linux tambahkan beberapa baris berikut ke bagian palingbawah file konfigurasi :

     aku<tab>*<tab>aku<tab>*
Setelah itu silah kan tekan ctrl+x => y => enter untuk menyimpan dan keluar


 Kemudian anda restart service pptpd dengan perintah :

#service pptpd restart





..................................................S E K I A N.............................................................

Senin, 23 Maret 2015

Radio Server (Icecast2) Icecast adalah server media

    Icecast adalah server media streaming yang saat ini mendukung Ogg (Vorbis dan Theora), Opus, WebM dan MP3 audio stream. Hal ini dapat digunakan untuk membuat stasiun radio internet atau jukebox berjalan pribadi dan banyak hal di antaranya. Hal ini sangat serbaguna dalam bahwa format baru dapat ditambahkan relatif mudah dan mendukung standar terbuka untuk commuincation dan interaksi.
Langkah-langkah installasi dan konfigurasi icecast2 :

#apt-get install icecast2




Lalu dalam proses installasi akan muncul pertanyaan seperti gambar dibawah ini silahkan pilih yes tekan enter.



Setelah “yes” maka anda diminta memasukan hostname dari server anda masukan nama host tekan tap pilih ok tekan enter.



Setelah itu maka anda diminta memasukan password untuk user source-nya yaitu user penyiarnya seperti gambar dibawah ini.




Setelah password source nya anda diminta memasukan password untuk user relay seperti gambar dibawah ini .



Masukan passwordnya lalu tekan tab pilih ok tekan enter.

Setelah password relay anda diminta untuk mengisi password administration yaitu password untuk log in admin melalui web , setelah itu masukan tekan tab tekan enter.



Tunggu beberas saat hingga installasi selesai , selanjutnya anda harus memulai untuk mengkonfigurasi , untuk konfigurasi radio server ada 2 file yaitu “/etc/icecast2/icecast.xml” dan “/etc/default/icecast2 “ ikuti langkah-langkah dibawah ini , edit file “/etc/icecast2/icecast.xml” dengan perintah
#nano /etc/icecast2/icecast.xml . Lalu anda cari bagian authentication dengan mengunakan kata hackme , tekan ctrl+w masukan kata hackme lalu tekan enter seperti gambar dibawah ini .



Setelah itu ubah bagian hackme dengan password sesuai yang anda masukan saat installasi icecast tadi seperti gambar dibawah ini .



Setelah itu simpan dan keluar dengan menekan ctrl+x tekan y tekan enter , setelah itu anda edit file “/etc/default/icecast2” dengan perintah
#nano /etc/default/icecast2 . Pada bagian terbawah terdapat kata “ENABLE=false” silahkan ubah menjadi “ENABLE=true” lalu simpan dan keluar dengan menekan ctrl+x tekan y tekan enter , seperti gambar dibawah ini.




Setelah itu jalankan service icecast dengan perintah :#service icecast2 start



Maka anda dapat mencoba membuka icecast melalui webrowser dengan mengakses http://ipserver:8000 !


Anda dapat login sebagai administration dengan username admin dan password
passwordnya , lalu bagaimana anda dapat on air atau siaran radio ? Anda dapat siaran dengan aplikasi mixxx untuk linux , mixx untuk windows , idjc untuk linux atau windows bagaimana anda dapat mensitall mixxx di linux (ubuntu) ? Sangat mudah anda tinggal memasukan perintah :

#apt-get install mixxx libportaudio2

Setelah teinstall aplikasi tersebut kita mengunakanya cukup mudah yaitu dengan mengikuti langkah-langkah berikut ini :

Pertama ,buka aplikasi mixxx yang terinstall di pc penyiar radionya, tekan ctrl+p atau klik option > preferances > Live broadcasting , seperti gambar-gambar dibawa ini.